Cara Melihat Artikel Content Terkena CopyScape


Cara Melihat Artikel Content Terkena CopyScape


Membuat artikel itu sendiri terkadang ada susah gampangnya. Jika tidak mempunyai pengetahuan yang cukup dan teknis menulis yang benar maka lebih mudahnya kita melakukan copy paste. Sebenarnya itu tidak masalah jika kita menaruh link tautan dibawahnya ke link yang asli. Maka dengan demikian kita sendiri tidak akan di sebut sebagai plagiat.

Namun jika sebuah websites/blogs di jadikan sebagai pundi dollar dengan Google AdSense hal ini tentunya tidak di ijinkan oleh Google itu sendiri meski menaruh link aslinya. Kebanyakan melakukan copy paste pada sebuah websites/blogs awal ataupun akhir pasti akan kena suspennya atau artikel kita di hentikan atau website/blogs kita akan dibanned oleh Google karena laporan-laporan dari sang pemilik konten yang asli.

Ada kala baiknya sebelum melakukan tindakan plagiat pada situs yang lain alangkah baiknya bila kita melakukan penulisan konten milik kita sendiri. Dengan gaya bahasa kita sendiri sesuai dengan pengetahuan dan kemampuan yang kita punya itu lebih baik.

Dalam dunia online sekarang ini kita dengan mudahnya menemukan situs yang dapat melihat isi konten kita secara keseluruhnya. Baik itu menggunkan 10 artikel dan konten atau mungkin situs kita sudah menyediakan ribuan konten.

Untuk melihat duplicate konten kita dengan yang lain kita dapat dengan mudah mengunjung situs-situs berikut ini :

1. Buka situs Copyscape kemudian kita akan melihat halaman dari copyscape ini.

2. Kemudian pada "Search for copies of your page on the web" silahkan anda masukan alamat atau link situs maupun link konten anda dan klik tombol "Go" dan tunggulah beberapa saat.

3. Kemudian kita akan melihat hasilnya seperti gambar di bawah ini.

Cara Melihat Artikel Content Terkena CopyScape

4. Jika tidak di tampilkan link-link dibawahnya maka berarti situs anda itu original dan asli tulisan anda sendiri.

5. Jika di tampilkan berbgai link-link dibawahnya berati itu situs dan berbagai konten duplicatenya.


Jika saat kita masukan situs kita di dalam kolom url tersebut maka sistem akan akan melihat dan memeriksa secara seksama situs-situs mana yang masuk dalam kategory copyscape. Copyscape ini merupakan link-link duplicate dari situ-situs yang lain. Jika memang di tampilkan maka lakukanlah pengeditan sehingga copyscape ini tidak di deteksi lagi.

Dan jika konten websites/blogs asli kita tulis sendiri tentunya copyscape ini tidak akan terdeteksi. Sebagai saran dari saya maka sebaiknya sebelum mengisi konten pelajarilah terlebih dulu dengan artikel apa yang hendak kita buat. Terima Kasih telah berkunjung semoga bermanfaat.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Melihat Artikel Content Terkena CopyScape"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel