Cara Menambahkan Channel Baru Dalam Satu Akun YouTube
February 20, 2017
Add Comment
YouTube Channel |
Setelah anda berhasil masuk ke dalam akun youtube anda, maka pada halaman utama ini Klik pada bagian pojok kanan atas tepat pada photo anda, disana terdapat tampilan gir dan klik gir tersebut.
Di halaman ini pada bagian bawah terdapat pilihan dan masukan nama saluran yang hendak anda buat dan klik "Buat channel baru".
3. Selanjutnya anda akan di arahkan pada halaman Channel yang baru saja anda tadi, Kemudian isikan semua data-data yang kira menurut anda di perlukan. Misalnya seperti isi diskripsi, profil data dari, header dan lainnya.
5. Yang perlu di perhatikan ialah jangan lupa untuk memverifikasi namber posel anda. karena hal ini menyangkut dengan pengaktifan dari seri AdSense anda nantinya pada bagian pengaturan Channel.
6. Selamat Channel Baru Anda berhasil di buat.
Untuk melihat semua saluran dan akun utama Youtube anda saja seperti biasanya. Yaitu dengan mengeklik bagian photo akun di sudut kanan atas youtube disitu akan ditampilkan semua saluran anda. Jika memang nantinya anda ingin menambahkan saluran yang baru, maka cukup melakukan proses yang sama. Semakin banyak saluran yang anda buat, maka semakin besar kesempatan untuk memperoleh penghasilan dari Google AdSense melalui saluran YouTube. Kaitkan semua saluran anda dengan AdSense dan perolehlah permainan YouTube secara bijak.
Terima Kasih Telah berkunjung semoga bermanfaat.
Inser Name Channel |
Channel Name |
6. Selamat Channel Baru Anda berhasil di buat.
Untuk melihat semua saluran dan akun utama Youtube anda saja seperti biasanya. Yaitu dengan mengeklik bagian photo akun di sudut kanan atas youtube disitu akan ditampilkan semua saluran anda. Jika memang nantinya anda ingin menambahkan saluran yang baru, maka cukup melakukan proses yang sama. Semakin banyak saluran yang anda buat, maka semakin besar kesempatan untuk memperoleh penghasilan dari Google AdSense melalui saluran YouTube. Kaitkan semua saluran anda dengan AdSense dan perolehlah permainan YouTube secara bijak.
Terima Kasih Telah berkunjung semoga bermanfaat.
0 Response to "Cara Menambahkan Channel Baru Dalam Satu Akun YouTube"
Post a Comment